TY - JOUR AU - La Hisa, PY - 2022/06/30 Y2 - 2024/03/29 TI - Struktur Vegetasi Habitat dan Potensi Pakan Kasuari Gelambir Ganda (Casuarius casuarius Linn. 1758) di Taman Nasional Wasur JF - JURNAL KEHUTANAN PAPUASIA JA - JKP VL - 8 IS - 1 SE - Research Articles DO - 10.46703/jurnalpapuasia.Vol8.Iss1.301 UR - https://jurnalpapuaasia.unipa.ac.id/index.php/jurnalpapuasia/article/view/301 SP - 163 - 176 AB - <p style="text-align: justify;">Kasuari gelambir ganda (<em>Casuarius casuarius </em>Linn. 1758) merupakan salah satu spesies mandat dalam pengelolaan konservasi Taman Nasional Wasur. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui struktur vegetasi penyusun habitat, keanekaragaman vegetasi sumber pakan dan pakan kesukaan. Metode yang digunakan adalah analisis vegetasi dan identifikasi sampel feses. Hasil penelitian menunjukkan bahwa vegetasi penyusun habitat kasuari gelambir ganda di lokasi penelitian didominasi oleh <em>Endiandra fulva </em>pada tingkat semai, pada tingkat pancang didominasi oleh <em>Aglaia </em>sp., pada tingkat tiang didominasi oleh <em>Endiandra fulva </em>dan tingkat pohon didominasi oleh <em>Buchanania arborescens</em>. Secara keseluruhan terdapat 46 spesies vegetasi yang tercatat, 28 spesies atau 61% diantaranya merupakan penghasil buah-buahan pakan dengan tingkat keanekaragaman sedang dimana nilai indeks keanekaragaman <em>Shannon-Wiener</em> berada pada rentang 1,0 ≤ <em>H’</em> ≤ 3. Spesies vegetasi penghasil pakan yang sangat melimpah dan buahnya sangat disukai oleh kasuari gelambir ganda adalah <em>Endiandra fulva</em>, <em>Pouteria </em>sp. dan <em>Pandanus tectorius</em></p> ER -